Bupati Pidie Jaya (Pijay), H Aiyub Abbas didampingi Sekda, Ir H Iskandar Ali MSi, Minggu (30/7) pagi ini akan melepas peserta sepeda santai (fun bike) di depan pendopo setempat, kawasan Meureudu. Sementara Wakil Bupati H Said Mulyadi SE MSi
Menteri Koordinator bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) RI, Puan Maharani mengatakan proses rehabilitasi dan rekonstruksi pascagempa bumi Pidie Jaya (Pijay), Pidie, dan Bireuen, ditargetkan selesai pada 2018.
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pidie Jaya (Pijay) telah memiliki payung hukum dalam upaya Rehabilitasi dan Rekontruksi pasca gempa 7 Desember 2016 lalu bersamaan dengan dua kabupaten lain, Pidie dan Bireuen dengan keluarnya Instruksi Preside
Panitia Khusus (Pansus) III Dewan Perwakilan Rakyat Kabupaten (DPRK) Pidie Jaya asal Daerah Pemilihan (Dapil) Kecamatan Bandarbaru mendesak agar Dinas Pekerjaan Umum (PU) untuk dapat membangun segera oprit jembatan yang menghubungkan antara
Pemkab Pidie Jaya (Pijay) melalui Dinas Syariat Islam setempat memfasilitasi pelaksanaan isbat nikah. Untuk tahap pertama, isbat nikah dilakukan terhadap 50 pasangan di Kecamatan Bandarbaru. Acara yang dibuka Sekdakab Pijay, Ir H Iskandar A