Terminal bus antarkota dalam provinsi (AKDP) Pidie Jaya (Pijay) yang terletak di lintasan jalan negara Gampong Meunasah Bie-Kuta Rentang Kecamatan Meurahdua yang dibangun tahun anggaran 2010 lalu mulai difungsikan pada Selasa (12/3).
Enam sekolah Taman Kanak-Kanak (TK) di empat kecamatan di Pidie Jaya naik status menjadi negeri. Prosesi pengerian itu dipusatkan di TK Bungoeng Seulanga 2, Kecamatan Meurah Dua. Sebelumnya Pemkab setempat telah menegerikan tiga TK.
H Aiyub Abbas (Abuwa) dan H Said Mulyadi SE MSi (Waled), resmi bertugas Bupati dan Wakil Bupati Pidie Jaya, untuk periode kedua (2019-2024) setelah dilantik Plt Gubernur Aceh dan diambil sumpahnya pada Senin (4/2/2019).
Sebanyak 69 orang keuchik terpilih di Pidie Jaya hasil pemilihan pada 18 Desember 2018 lalu, Senin sore ini (21/1/2019) dijadwalkan akan dilantik dan disumpah.
Untuk mendukung penyelenggaraan pemerintahan yang baik, pembinaan dan evaluasi bukan hanya tertuju pada para pegawai negeri sipil (PNS) atau aparatur sipil negara (ASN) semata, tapi juga terhadap mereka yang masih berstatus honorer atau ten